Program R dan Aplikasinya pada Penelitian Pendidikan
Rp53,000.00
Penulis :
Dr. Padrul Jana, S.Pd. M. Sc.
Fadlilah Nur Hidayah, S. Tr. Stat.
Titis Sunanti, M, Si.
Lailatul Maufiroh
Miftahul Jannah Kotta
Shofi Rizki Akhsani
Ukuran Buku dan Jumlah halaman : 17 cm x 23 cm // 56 Halaman
Di era digital yang semakin maju ini, pemrograman statistik menjadi keterampilan yang sangat diperlukan, baik di bidang akademik maupun profesional. R Studio, sebagai salah satu software open-source yang populer, menawarkan berbagai fitur yang memudahkan para pengguna dalam melakukan analisis data dan visualisasi secara efisien. Oleh karena itu, melalui buku ini, kami berharap dapat memberikan pemahaman dasar dan keterampilan praktis yang diperlukan untuk menguasai pemrograman R Studio dalam analisis statistik.Buku ini disusun dengan pendekatan praktikum yang mengedepankan pengalaman langsung melalui contoh-contoh yang aplikatif. Harapannya, pembaca dapat mengikuti langkah demi langkah dari panduan yang diberikan, serta mampu menerapkan teknik-teknik statistik yang dipelajari untuk menganalisis data secara mandiri