Tenaga Kerja Industri Kreatif di Indonesia

Rp58,000.00

Penulis :

Dr. Angga Kurniawan, S.E,. M.M

Penerbit : UPY Press

Ukuran Buku dan Jumlah halaman : 15 cm x 20 cm // 85 Halaman

Perkembangan dalam dunia Industri Kreatif yang semakin hari berkembang dan memiliki persaingan yang sangat ketat dalam meningkatkan Umkm di era saat ini. Oleh karena itu, peranan Industri Kreatif dalam perekonomian di Indonesia sangat menentukan dalam pertumbuhan ekonomi khususnya Industri Kreatif. Dengan berkembangnya Industri Kreatif di zona digital saat ini, maka peranan pemerintah sebagai jembatan antara pelaku Industri Kreatif dengan konsumen semakin berkembang dan bertumbuh. Dalam rangka inilah penulis berusaha memberikan sumbangan bagi pemahaman secara garis besar dan sistematis dasar pengetahuan dan permasalahan Industri Kreatif, serta penerapannya dalam integrasi yang sedang terjadi.

Buku ini ditujukan untuk memberikan gambaran yang jelas dan singkat bagaimana Industri Kreatif untuk dapat dipelajari dan dipahami dalam matakuliah Manajemen berbasis Industri Kreatif dan bisnis. Buku ini juga dimaksudkan untuk membantu praktisi dalam mengambil keputusan dan menetapkan strategi Industri Kreatif sebagai bekal yang dapat dipergunakan dalam menganalisis, merencanakan, dan mengendalikan kegiatan pemasaran suatu perusahaan. Untuk tujuan diatas , buku ini memberikan bagi para peminat sebagai pengalaman dan referensi berupa konsep, pendekatan, dan teknik dalam pengelolaan Industri Kreatif

 

Category:
Shopping Cart